Kepala Desa Paokmotong ( SUHERMAN, SP. ) pada awal-awal kepemimpinan beliau melakukan SILATURRAHMI sekaligus memberikan Bimbingan Teknis untuk kader Posyandu se Desa Paokmotong, baik yang baru ataupun yang sudah lama.
Dalam kegiatan tersebut Kepala Desa Paokmotong didampingi lansung oleh Sekretaris Desa Paokmotong yang bertindak lansung sebagai MC dan Moderator.